Permata Iman Katolik

2229

Buku ini dimaksudkan untuk mengajak umat menggali kekayaan iman Katolik. Tema-tema yang dibahas di dalamnya menyangkut ajaran Katolik tentang Allah yang mengasihi manusia, cara hidup sebagai orang yang dikasihi Allah, dan bagaimana menjalin relasi dengan Allah. Bagaimanapun umat Katolik harus memiliki pengetahuan yang memadai tentang iman Katolik. Dengan demikian, ia dapat berkata, “Aku tahu kepada siapa aku percaya (bdk. 2Tim. 1:12).

Y.M. Seto Marsunu

SHARE