Keteguhan Iman: Keraguan Maria dan Zakharia (9)
Hal lain yang perlu dipertimbangkan untuk menjawab pertanyaan mengapa keragu-raguan imam Zakharia dihukum sedangkan keragu-raguan Maria tidak dihukum adalah pernyataan malaikat kepada Zakharia bahwa...
Kolekte menurut Kitab Suci (1)
Patut dicatat bahwa Injil tidak pernah menceritakan tentang kolekte. Tidak ada kisah yang menceritakan bahwa setelah berkhotbah atau mengajar orang banyak, Yesus meminta para...
Kekerasan dalam Alkitab (3)
Menafsirkan perang suci
Kekerasan yang menurut Alkitab Ibrani diperintahkan atau bahkan dilakukan Allah menimbulkan masalah bagi pembaca dan penafsir dahulu maupun sekarang. Apa maksud kisah...
Rambutmu Bagaikan Kawanan Kambing (2)
Mengenal kitab Kidung Agung
Bagi banyak pencinta Kitab Suci, keberadaan Kidung Agung dalam Alkitab menjadi beban pikiran dan sungguh menyusahkan hati. Bagaimana tidak, isi kitab...
Menderita bersama Tuhan (1)
Membaca Alkitab melibatkan pengalaman pembaca itu sendiri dan menghasilkan respons yang tidak sama dari pembaca yang berbeda-beda. Tulisan pendek ini mencoba memperlihatkan bagaimana memahami...
Apa Kata Kitab Suci tentang Api Penyucian (3)
Di situ diandaikan bahwa keadaan orang mati belum ditentukan secara definitif di saat kematian. Mereka juga belum masuk ke surga atau neraka. Mereka berada...
Problem Kesetiaan: Belajar dari Nabi Hosea (8)
Karena itu, Tuhan akan menghukum Israel (Hos. 2:5, 12). Ia akan menyekat jalan-jalan dengan duri-duri dan mendirikan pagar tembok untuk mengurung Israel supaya tidak...
Hagar Pergi Mengisi Kantong Airnya
Ketika air yang di kantong itu habis, anak itu ditinggalkan Hagar di bawah semak-semak. Lalu ia duduk...
Suksesi Pemimpin Gereja (1)
Tulisan ini akan berbicara tentang suksesi kepemimpinan tertinggi dalam Gereja Katolik. Dalam kesempatan ini, saya akan berfokus pada dua hal: pertama, suksesi kepemimpinan tertinggi...
Selamat Tahun Baru 2026
Pada tahun baru ini, semoga kita semua pun menjadi manusia-manusia baru yang beranjak dari keterpurukan, yang beralih dari kegelapan menuju terang, dan...



















