Allah Membuat Baju Kulit untuk Manusia
Manusia itu memberi nama Hawa kepada istrinya, sebab dia menjadi ibu semua yang hidup. TUHAN Allah membuat...
Berkat dari Langit dan dari Samudra
Yakub
berkata kepada Yusuf, “Allah ayahmu akan menolong engkau, dan Allah Yang Maha
Kuasa akan memberkati engkau dengan berkat...
Sebagai Pendatang dan Perantau (3)
Bagaimana masih dapat diharapkan terjadinya integrasi pendatang ke dalam masyarakat lokal, apabila migrasi kini menjadi begitu massal sampai melampaui daya tampung lokasi itu, sehingga...
Pemberian untuk Esau, Saudaranya
Lalu Yakub
bermalam di sana pada malam itu. Kemudian dari apa yang ada padanya ia
mengambil pemberian untuk Esau,...
Rambutmu Bagaikan Kawanan Kambing (4)
Kidung Agung sebagai suatu alegori
Karena itu, tidak mengherankan bahwa tafsiran alegoris merupakan tafsiran yang paling populer untuk menjelaskan isi kitab Kidung Agung, terutama di...
Makna Penderitaan Yesus (5)
Dari ayat-ayat itu pernah timbul gagasan teologis bahwa Kristus menderita dan mati menggantikan kita (substitutionary atonement), bahwa Ia mati sebagai “kurban pengganti” untuk mendamaikan...
Bulir yang Kurus Menelan yang Bernas
Firaun
tertidur lagi dan bermimpi untuk kedua kalinya: Tampaklah dari satu tangkai
keluar tujuh bulir gandum yang bernas dan...
Pesta Segera Berlalu (6)
Samaria pasti akan dihancurkan
Karena dosa yang sedemikian parah, Tuhan berketetapan untuk mengakhiri keberadaan Samaria. Amos pun lalu menggambarkan betapa besar murka Allah terhadap mereka,...
Apa Kata Kitab Suci tentang Api Penyucian (3)
Di situ diandaikan bahwa keadaan orang mati belum ditentukan secara definitif di saat kematian. Mereka juga belum masuk ke surga atau neraka. Mereka berada...
Menjadi seperti Allah?
Ular berkata kepada perempuan itu, "… Allah mengetahui bahwa pada saat kamu memakannya matamu akan terbuka, dan...



















