20.01.26

Kolekte menurut Kitab Suci (5)

Kolekte zaman sekarang Pada zaman sekarang, kolekte sebaiknya dipandang sebagai suatu bentuk tanggung jawab kita sebagai anggota Gereja, anggota tubuh Kristus (Rm. 12; 1Kor. 12;...

Yehuda bagaikan Anak Singa

Yakub berkata, “Yehuda bagaikan anak singa. Setelah memangsa, engkau naik kembali, hai Anakku. Ia meniarap dan berbaring seperti singa...

Sebagai Pendatang dan Perantau (8)

Sebagai penutup Masyarakat kita yang semakin mobile dan bercampur aduk diharapkan bisa berbaur secara harmonis. Adanya risiko konflik antara budaya dominan dan para pendatang sudah...

Ladang Efron Menjadi Milik Abraham

Demikianlah ladang Efron, yang terletak di Makhpela di sebelah timur Mamre, ladang dan gua yang di sana,...

Engkau Telah Bergumul Melawan Allah

Lalu tinggallah Yakub seorang diri. Kemudian seorang laki-laki bergulat dengan dia sampai fajar menyingsing. Ketika orang itu...

“Inspirasi Pagi” di eKatolik

Rubrik "Inspirasi Pagi" sekarang bisa Anda nikmati pula di eKatolik! Unduh segera aplikasi eKatolik di App Store dan Google Play Store.

Apa Kata Kitab Suci tentang Ragi (2)

Ragi dalam peringatan Yesus bagi para murid-Nya Kiasan ragi juga digunakan oleh Yesus. Kiasan ini dipakai-Nya ketika mengingatkan para murid untuk berhati-hati atau waspada terhadap...

Kolekte menurut Kitab Suci (4)

Referensi lain yang lebih jelas dapat kita temukan pada akhir surat Paulus kepada jemaat di Roma (Rm. 15:25-32). Di sini Paulus menjelaskan tentang harapannya...

Allah Sumber Keadilan

Makassar, LBI – Sang pemazmur mengungkapkan dengan sangat indah makna terbaik dari sabda Allah ketika ia berseru, “Firman-Mu itu pelita bagi kakiku dan terang...

Spiritualitas Ziarah Menurut Perjanjian Lama (10)

Mencari kehendak Allah Di tempat-tempat suci, orang juga memohon petunjuk dari Allah, baik mengenai persoalan yang ia hadapi maupun mengenai masa depan mereka (Kel. 18:13;...

BACA JUGA